Lensakawanu. Com (Minsel) – Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) mengambil langkah strategis untuk memperkuat keamanan dan pengawasan potensi maritim di wilayahnya. Bekerja sama dengan Badan Keamanan Laut (Bakamla) RI, Pemkab Minsel secara resmi menandatangani naskah kerja sama sekaligus mengukuhkan 30 anggota Relawan Penjaga Laut Nusantara (RAPALA), Kamis (23/10). Acara penting […]
Minahasa Selatan
Lensakawanua. Com_ -MINAHASA SELATAN-_ Suasana di Sutanraja Hotel Amurang, Minahasa Selatan (Minsel), Kamis (23/10) siang, mendadak bergetar oleh keharuan dan gelora patriotisme. Laksamana Muda TNI Dr. Samuel H. Kowaas, M.Sc., C.S.B.A., Sekretaris Utama Badan Keamanan Laut Republik Indonesia (Bakamla RI)—seorang putra kebanggaan Bumi Klabat—resmi kembali ke tanah kelahirannya dengan membawa […]
Lensakawanua.Com – MINSEL – Pemerintah Desa (Pemdes) dan Kelurahan di seluruh Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) didesak untuk segera melakukan verifikasi data calon penerima Bantuan Langsung Tunai Sementara Kesejahteraan Rakyat (BLTS Kesra). Proses verifikasi terhadap total 16.100 jiwa calon penerima ini harus diselesaikan melalui aplikasi SIKS-NG paling lambat tanggal 28 Oktober […]
Lensakawanua. Com _-AMURANG-_ (Minahasa Selatan) Miris, Seorang pasien anak tidak mendapatkan pelayanan medis di Rumah Sakit Umum (RSU) GMIM Kalooran, Amurang, meskipun telah mengantongi surat rujukan resmi dari Puskesmas. Pihak rumah sakit diduga menolak pasien tersebut dengan alasan jam pendaftaran poli telah berakhir.Hal ini terjadi pada Senin [20/10/25], menyebutkan bahwa […]
LensaKawanua.Com, (Kudus)_-Jateng-_ Sulawesi Utara (Sulut) kembali mengukir prestasi emas di kancah nasional. Atlet Sambo kebanggaan ‘Nyiur Melambai’, Prisilia Juvanda Sandinganeng, berhasil menyabet Medali Emas pada ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) 2025 untuk Cabang Olahraga (Cabor) Beladiri. Kemenangan gemilang ini diraih Prisilia di Kelas -54kg Sambo Combat Putri, dalam pertandingan sengit […]
Lensakawanua.Com -AMURANG-_MINSEL_Suasana duka yang mendalam masih menyelimuti Desa Lopana, Kecamatan Amurang Timur. Proyek pembangunan Jalan Boulevard Tiga yang digadang-gadang akan menjadi ikon kemajuan, kini tercoreng oleh tragedi paling memilukan: merenggut nyawa seorang anak tak berdosa.Seorang bocah laki-laki berusia enam tahun, yang tawa riangnya biasa menghiasi pesisir pantai, ditemukan tewas tenggelam […]
Lensakawanua.Com _AMURANG_, (MINSEL) Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) di bawah kepemimpinan Bupati Franky Donny Wongkar, S.H., dan Wakil Bupati Brigjen TNI (Purn) Theodorus Kawatu SIP., menunjukkan komitmen serius dalam memperkuat kesiapsiagaan masyarakat menghadapi bencana. Komitmen ini diwujudkan melalui pembukaan Pelatihan Pencegahan dan Mitigasi Bencana sekaligus Pengukuhan Kelompok Masyarakat Peduli Api […]
Lensakawanua.com (Minsel)_- AMURANG – Dalam rangka memperkuat fungsi pengawasan dan akuntabilitas, Inspektorat Daerah Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) menggelar rapat koordinasi internal Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) di Amurang, Senin (13/10/2025). Kegiatan yang merupakan agenda rutin mingguan ini menjadi forum strategis untuk sinkronisasi tugas serta pembahasan berbagai permasalahan yang dihadapi di […]
LensaKawanua.Com _-MINAHASA SELATAN-_ Wakil Bupati Minahasa Selatan (Minsel), Brigjen TNI (Purn) Theodorus Kawatu, S.I.P., menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) Tahun 2025 di Balai Kartini, Jakarta. Jumat, (10/10) Mewakili Bupati Franky Wongkar, kehadiran Wabup Theo Kawatu menegaskan komitmen Pemkab Minsel dalam mendukung kebijakan nasional percepatan […]
Lensakawanua.Com_-(Minahasa Selatan) -Jakarta-, Dalam rangka menyukseskan program prioritas nasional Makan Bergizi Gratis dari Asta Cita Presiden RI, Wakil Bupati Minahasa Selatan, Brigjen TNI (Purn) Theodorus Kawatu, S.IP., hari ini (10/10) melaksanakan kunjungan kerja ke Badan Gizi Nasional Republik Indonesia (BGN RI) di Jakarta. Kunjungan yang berfokus pada koordinasi tingkat lanjut […]
